Selasa, 25 Februari 2020

Materi Ajar, Selasa 25 Februari 2020

Hari/ Tanggal                          : Selasa, 25 Februari 2020
Tema/Subtema/Pembelajaran  : 6 (Merawat tumbuhan dan hewan)/ 4 (merawat tumbuhan)/ 3
Alat peraga                              :  gambar
MATERI AJAR
Bahasa Indonesia
Masih ingatkah kamu dengan penggunaan kalimat tanya?
Dapatkah kamu membuat pertanyaan berdasarkan teks di atas?
Kata tanya apa saja yang dapat kamu gunakan?
Latihan soal : Buatlah kalimat tanya berdasarkan teks bacaan pada Buku Siswa hal 175
SBdP
Kreasi berupa hiasan dapat dibuat dari berbagai bahan buatan.
Matematika
Perhatikan gambar keranjang-keranjang yang berisi mangga berikut:
Mangga-mangga tersebut akan dibagikan kepada para tetangga. Oleh karena itu, mangga-mangga tersebut dimasukkan ke dalam tas plastik. Satu plastik bisa memuat 1 kg buah mangga. Perhatikan gambar 5 kg yang dimasukkan ke dalam tas plastik.
Latihan soal :
Berilah tanda < , > atau = pada soal berikut

0 comments:

Materi Ajar, Jumat 22 November 2024 ( Ulasan Materi untuk PAS)

Hari, tanggal : Jumat,  22 November 2024 Kelas : 3A Tema : Kewajiban dan Hakku (4) Subtema : Kewajiban dan Hakku dalam Bertetangga (4) Pembe...

Template by:

Free Blog Templates