Hari/ Tanggal : Senin,
15 Februari 2021
Tema : 6 (Energi dan Perubahannya)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran : 1
Alat Peraga : Gambar dan Video
Ringkasan
Materi
Tujuan
Pembelajaran :
1. Peserta didik dapat mengidentifikasi informasi
berkaitan tentang energi
2. Peserta didik dapat menyebutkan lamanya
suatu kejadian dengan benar
3. Peserta didik dapat mengamati gambar,
siswa dapat mengidentifikasi kombinasi unsur-unsur garis, bidang , dan warna
dalam sebuah karya dekoratif.”
Pembelajaran
1
B.
Indonesia
Energi
alternatif adalah sumber energi yang dapat menggantikan bahan bakar minyak (BBM).
Pencarian dan penggunaan energy alternatif sebenarnya sudah lama diupayakan
manusia. Namun hingga saat ini usaha tersebut belum diperoleh secara maksimal.
Akan tetapi,penggunaannya semakin meningkat. Usaha ini dilakukan karena semakin sedikitnya persediaan bahan bakar
minyak. Berikut ini contoh energi alternative
Panas matahari, gerak air dan dan gerak
angin /bayu dapat diibah menjadi energy listrik. Listrik yang dihasilkan oleh
matahari, air dan angin inilah yang dapat di gunakan sebagai pengganti bahan
bakar minyak. Energy matahari di manfaatkan untuk membuat pembangkit Listrik
Tenaga Surya (PLTS).
Energi air dimanfaatkan untuk membuat
pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA). Energy angin dimanfaatkan untuk membuat
Pembangkit listrik Tenaga Angin/Bayu (PLTB). Pembangkit listrik tenaga angin
merupakan sumber enegrgi yang sangat ramah lingkungan.
SBdP
Unsur
rupa berupa garis, bidayng , warna juga bisa digunakan untuk menghias
layang-layang.
Angin merupakan contoh energy alternative.
Kegiatan yang memanfaatkan energy angin contohnya bermain layang-layang.
Bermain layang-layang biasayan di lakukan di tempat yang lapang. Tempat yang
lapang biasanya banyak angin. Semakin banyak angin semakin cepat terbang dan
gerak layang-layang.
Matematika
Bermain layang-layang membutuhkan energy.
Yang
perlu diingat :
1
jam = 60 menit
1
menit = 60 detik
1
jam = 3.600 detik
Contoh :
Udin bermain layang-layang dari pukul 15.30 sampai dengan pukul 16.30.
lama waktu dapat digambarkan sebagai berikut
Lama Udin bermain layang-layang adalah 60
menit.
Pembelajaran 2
PPKN
Menikmati energi yang tersedia adalah hak manusia.
Kewajiban manusia adalah menjaga ketersediaan energi. Hak dan kewajiban harus berjalan
seimbang. Anak-anak memiliki hak untuk bermain. Kewajiban anak adalah membagi
waktu bermain dan belajar dengan benar. Memberi kesempatan kepada semua teman agar dapat ikut bermain, termasuk contoh sikap memenuhi hak. Hak dan
kewajiban harus dilakukan secara seimbang.
Orangtuamu memberi izin untuk bermain
bersama teman-temanmu. Semua teman mau bermain denganmu. Ini artinya kamu sudah
mendapatkan hak bermain.
Simak video penjelasan pembelajaran 1 dan 2 berikut ini ya nakJ
Latihan Tematik
Tulislah jawaban dari pertanyaan berikut
dengan benar.
1. 1. Apa yang di maksud dengan energy alternative ?
2. Apa
sajakah yang termasuk sumber energy alternatif ?
3. 3. Berikan
satu contoh penggunaan energy alternative ?
4. 4. Wahyu
bermain layang-layang dari pukul 15.30 sampai dengan pukul 16.45
Lama Dayu bermain layang-layang …… menit.
1. 5. Sebutkan 2 kewajibanmu saat bermain!
2. 6. Sebutkan 2 contoh kegiatan sehari-hari yang memerlukan angin.
Tugas Portopolio menggambar dan mewarnai layang-layang berikut ini.
Tugasnya di kumpulkan di hari Kamis , 18 Februari
2021.
Selamat mengerjakan anak sholeh dan sholehah tetap jaga kebersihan dan kesehatan. semoga kita segera bertemu kembali dalam keadaan seperti semula yan nak aamiin yaRobbalamin
0 comments:
Posting Komentar