Jumat, 26 Juli 2024

Materi Ajar, Jumat 26 Juli 2024 ( Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 6)




Hari / Tanggal   : Jumat, 26 Juli 2024

Mapel               : Tematik 

Tema 1             :  Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup

Subtema 1       : Ciri - ciri Makhluk Hidup

Pembelajaran  : 6

Muatan Pelajaran : PKN(KD.3.1), B. Indonesia (KD.3.4),  MTK ( KD .3.1)


1. Apersepsi

Assalamu'alaikum wr wb 

Good morning soleh solehah kelas IIIA SD AL AZHAR 3 B. LAMPUNG

Bagaimana hari ini kalian tetap semangat dan selalu semangat ya, sebelum belajar mari kita bersam sama membaca doa belajar dulu ya nak.. 


Alhamdulilah, kita sudah berdo'a bersama dan kita akan belajar hari ini di pembelajaran 5, sebelumnya kita sudah belajar di PB 5 tentang ciri-ciri makhluk hidup  dan aturan sebelum makan.  Hari ini kita akan belajar tentang pengamalan sila pertama yaitu salah satunya bersyukur dan belajar tenta penjumlahan  susun ke bawah di PB 6 ya nak.. berikut ini adalah tujuan belajarnya ya nak 😍

Tujuan Pembelajaran :
1. Setelah mengamati, siswa dapat menentukan hasil penjumlahan dengan teknik tanpa menyimpan dengan benar.
2. Setelah mengamati, siswa dapat mengidentifikasi ide pokok dari informasi yang disajikan  tentang ciri-ciri makhluk hidup dengan tepat. 
3. Setelah mengamati, siswa dapat menyebutkan arti penting bersyukur kepada Tuhan sebagai salah satu makna dari simbol  sila Pancasila yang pertama dengan benar. 
4. Setelah mengamati, siswa dapat menceritakan pengalaman bersyukur kepada Tuhan YME dengan benar. 





Mari Perhatikan Video Pembelajaran 6 berikut ini ya nak 👍







2. Ringkasan Materi

Makhluk hidup perlu makanan. Makanan yang harus dipilih adalah makanan yang bersih dan sehat. Kita juga harus berdoa sebelum dan sesudah makan. Berdoa dilakukan sebagai tanda syukur kepada Tuhan. Menjaga kesehatan dengan cara menjaga makanan, makan sesuai kebutuhan, dan berdoa sebelum makan adalah bentuk syukur kita kepada Tuhan. Menjaga tubuh agar tetap sehat dengan cara berolahraga juga merupakan cara kita bersyukur kepada Tuhan.

Baik Ananda Sholeh dan sholehah perhatikann gambar berikut ini, Kalian dapat mengamati gambar berikut ini dan menyebutkan dan menuliskan ciri-ciri makhluk hidup yang sudah kita pelajari ya nak👌






4. Latihan soal ( Perhatikan contoh penjumlahan berikut ini ya nak )


5. Evaluasi hari ini

Penutup

Demikian pembelajaran hari ini tentang  Pengamalan sila pertama pancasila , ciri-ciri makhluk hidup serta penjumlahan Kemudian besok Senin 29 Juli , kita akan  PH pertama di subtema 1 dan minggu depan membahas materi di Pembelajaran 1 Subtema 2 Ptentang pertumbuhan dan perkembangan manusia ,  Baik ananda sholeh dan sholehah  apabila ada pertanyaan bisa langsung ditanyakan ke ibu/bapak guru y









0 comments:

Materi Ajar, Jumat 22 November 2024 ( Ulasan Materi untuk PAS)

Hari, tanggal : Jumat,  22 November 2024 Kelas : 3A Tema : Kewajiban dan Hakku (4) Subtema : Kewajiban dan Hakku dalam Bertetangga (4) Pembe...

Template by:

Free Blog Templates